DISKUSI KELOMPOK TERPUMPUN PENYUSUNAN PETA KOMPETENSI “RSKKNI” PROFESI PENILAI (VALUATOR) HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL

DISKUSI KELOMPOK TERPUMPUN PENYUSUNAN PETA KOMPETENSI “RSKKNI” PROFESI PENILAI (VALUATOR) HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
DISKUSI KELOMPOK TERPUMPUN PENYUSUNAN PETA KOMPETENSI “RSKKNI” PROFESI PENILAI (VALUATOR) HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL

“PENYUSUNAN PETA KOMPETENSI “RSKKNI” PROFESI PENILAI (VALUATOR) HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL”

Diskusi Kelompok Terpumpun (DKT)/FGD 
PP INI-BEKRAF-Lainnya di Hotel Balairung, Matraman, Jakarta.

Kegiatan lanjutan kerjasama antara PP INI dengan BEKRAF dalam rangka DKT atau FGD “Penyusunan Peta Kompetensi RSKKNI Profesi Penilai (Valuator) Hak Kekayaan Intelektual”, yang sebelumnya sudah dilakukan dan PP INI baru mendapatkan undangan dan menghadirinya.

Acara tersebut diselenggarakan pada:
Hari: Rabu-Kamis
Tanggal: 19-20 September 2018.
Tempat: Hotel Balairung Matraman, Jakarta Pusat (semula diagendakan di Hotel Alia, Matraman, Jakarta Pusat).
Jam: 08.00 - Selesai.

Ketua Umum Ikatan Notaris Indonesia, Ibu Yualita Widyadhari, SH, MKn dan Ketua Bidang Pendidikan & Latihan Ikatan Notaris Indonesia, Ibu Dr. Yurisa Martanti, SH, MH, SpN yang diwakili oleh M. Sudirman. Hadir pula dalam kesempatan yang sama selaku narasumber atau yang mewakilinya, yaitu:
1. Deputi Fasilitasi HKI dan Regulasi, Badan Ekonomi Kreatif
2. Direktur Harmonisasi Regulasi dan Standardisasi, Badan Ekonomi Kreatif
3. Direktur Akses Perbankan, Badan Ekonomi Kreatif
4. Direktur Pengelolaan Kekayaan Intelektual, Direktorat Jenderal Penguatan Riset dan
5. Pengembangan, Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi
6. Direktur Bina Standardisasi Kompetensi dan Pelatihan Kerja, Direktorat Standardisasi
7. Kompetensi dan Pelatihan Kerja, Kemenakertrans RI
8. Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Teknologi Industri Kekayaan Intelektual,
9. Kementerian Perindustrian
10. Direktur Kerjasama dan Pemberdayaan RI, Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI)
11. Kasubdit Standardisasi dan Sertifikasi, Badan Ekonomi Kreatif
12. Ketua Perhimpunan Bank Nasional (Perbanas)
13. Ketua Perhimpunan Bank-Bank Internasional Indonesia (Perbina)
14. Ketua Ikatan Notaris Indonesia (INI)
15. Ketua Asosiasi Sentra Kekayaan Intelektual Indonesia (ASKII)
16. Ketua Forum Intellectual Property Observer (FIPO)
17. Ketua Ikatan Akuntan Indonesia (IAI)
18. Ketua Badan Koordinasi Sertifikasi Profesi (BKSP)
19. Wakil Ketua Umum Asosiasi Kekayaan Hak Intelektual Indonesia (AKHKI)
20. Master Asesor Kompetensi Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BKSP)
21. Medy P Sargo, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT)

DKT ini akan terus berlanjut dan akan mendundang serta menginformasikannya kembali kepada pihak-pihak terkait.

Jakarta, 19-20 September 2018